Salah satu dari Tujuh Keajaiban Dunia Kuno yang masih berdiri hingga kini. Piramida Agung Giza dibangun sekitar 2.600 SM sebagai makam Firaun Khufu (Cheops). Tingginya awalnya 146 meter, sekarang sekitar 138 meter karena bagian puncaknya hilang.
Piramida ini terdiri dari lebih dari 2 juta balok batu, masing-masing beratnya bisa mencapai 2,5 ton. Yang bikin kagum: semuanya dibangun tanpa alat berat. Hingga sekarang, teknik pembangunannya masih jadi perdebatan para ahli.
🔗 Baca lebih lanjut:


Tidak ada komentar:
Posting Komentar